Jumat, 22 Desember 2017

PRINSIP HIDUP

HARGAIN BERAPA MAS‼

Mahalnya harga sebuah kejujuran
Di jaman seperti ini, manusia lebih mengutamakan bungkus di banding isi
Mengutamakan kemasan kemewahan duniawi.

Uang, pangkat, derajad dan jabatan lebih berharga di banding harga diri
Sulit membedakan mana roti dan mana tai

Padahal kebahagian sejati itu bersemayam di dalam hati

Kebahagiaan sejati ada di dalam diri sendiri dan sangat privasi

Tak kan ada satupun orang bisa memprediksi isi kedalaman hati

Tingginya gunung bisa di daki
Dalamnya samudera pun bisa di selami

Manusia hanya mampu menerka
Manusia hanya mampu mengira

Entahlah....‼

Sampai kapan fenomena peradaban ini kan terus bertahan?

Kucari terus dan kutanyakan selalu pada keheningan, pada kesunyian, sampai mata ini terpejam.

Kelelahan, setelah seharian lontang - lantung, kecas keciss....ududdan.

Jum'at pahing 23 Desember 2016

#presisi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar